Perayaan Natal Virtual 2020 KJRI Melbourne

Perayaan Natal Virtual 2020 KJRI Melbourne diselenggarakan Desember lalu bersama komunitas Indonesia di Victoria.

Acara dimulai oleh sambutan dari konsulat Spica Tutuhatunewa dan ketua BKS Harry Sibuea. 

“Inilah saatnya kita memberikan kasih yang tidak bersyarat,” ucap Harry dalam suasana yang berbahagia ini. 

Acara kemudian dimeriahkan oleh pertunjukan musik persembahan dari berbagai komunitas dan diselingi quiz berhadiah dari KJRI.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Discover

Sponsor

spot_imgspot_img

Latest

Berbisnis Sambil Bersilaturahmi | Indonesian Food and Trade Festival 2017

Perayaan Sumpah Pemuda di Melbourne kian meriah dengan hadirnya acara tahunan Indonesian Food and Trade Festival (IFTF) yang diadakan oleh Perwira Inc. (Perhimpunan Warga...

SPRING NATION 2015

Kompetisi adalah momen yang berarti bagi para pelajar, khususnya kompetisi olahraga yang menjadi aktivitas favorit bagi para pelajar. dimana mereka dilatih untuk selalu bekerja...

Widha Chaidir – Ketua Baru IKAWIRIA 2022

Sungguh suatu kehormatan bagi Majalah Buset, berkesempatan mewawancarai Ketua/Presiden baru dari organisasi masyarakat Indonesia pertama yang berdiri di Victoria pada tahun 1965 yaitu IKAWIRIA....

Latihan Dasar Kepemimpinan | Creating Leaders of Tomorrow

Latihan Dasar Kepemimpinan (LDK) merupakan agenda tahunan yang diselenggarakan oleh Perhimpunan Pelajar Indonesia di Victoria (PPIA), yang mengundang perwakilan-perwakilan dari semua pelajar Indonesia yang...